May 23, 2011

Kiak i rico

Pernahkah kalian berpikir lebih proporsional mengenai kaya dan miskin . ??
Jika pertanyaan semacam ini di survey tentunya akan ada beragam jawaban yang kemudian secara angka membenarkan salah satu jawaban para surveyor.  


Jawaban seperti ini tentunya tidak menjawab apa dan bagaimana miskin dan kaya itu.
Pada salah satu episode Golden Ways’ Mario  Teguh, Ia berkata kalau Miskin dan kaya itu hanyalah “ Pendapat “


Great…saya setuju dengan perkataan beliau, pikiran kitalah yang menyetting seperti apa keadaan kita, ! bukankah begitu ?? 


kaya/miskin bukan hanya diukur dengan materi semata, tapi juga perasaan dan pikiran kita.
Jika kita berfikir dengan menyampingkan patokan ‘standar’ bahwa kaya itu bahagia dan miskin itu menderita, maka kita akan menemukan sesuatu yang jauh lebih berharga, yaitu rasa syukur…


rasa berterimah kasih pada Tuhan dan rasa untuk lebih menghargai apa yang kita miliki..


Bagaimana Menurut-mu .. ???

God Loves us all
JAH BLess 
\/

0 Comments:

Post a Comment

© P A S T 2012 | Blogger Template by Enny Law - Ngetik Dot Com - Nulis